Lowongan Kerja UGM Non CPNS - Juli 2014
Pengumuman
Penerimaan Calon Pegawai Non PNS Di Universitas Gadjah Mada – UGM Tahun 2014
Penerimaan Calon Pegawai Non PNS Di Universitas Gadjah Mada – UGM Tahun 2014
E-MEDIA | Universitas Gadjah Mada – UGM
merupakan universitas negeri tertua di Indonesia yang didirikan oleh
Pemerintah Republik Indonesia pada tanggal 19 Desember 1949 berdasarkan
Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 1949 tentang Peraturan Tentang
Penggabungan Perguruan Tinggi Menjadi Universiteit tanggal 16 Desember
1949. Kampus UGM yang terletak di Yogyakarta tersebut merupakan
universitas pertama yang didirikan oleh Pemerintah Republik Indonesia
setelah Indonesia merdeka. Universitas Gadjah Mada Merupakan Universitas
No. 1 di Indonesia.
Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Gadjah
Mada merupakan institusi pendidikan tinggi yang bertujuan menghasilkan
dokter gigi yang berwawasan global dan berciri professional, beretika,
beriman dan bertakwa, mandiri serta berjiwa kewirausahaan, humanis serta
mampu menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi kedokteran gigi.Fakultas Kedokteran Gigi membuka lowongan kerja dengan posisi sebagai :
Calon Dosen dan Tenaga Kependidikan Non-PNS
Formasi yang dibuka adalah:
- Dosen Program Studi Pendidikan Dokter Gigi (2 orang).
- Dosen Program Studi Ilmu Keperawatan Gigi (2 orang).
- Perawat Gigi/Perawat (2 orang).
- Teknisi Laboratorium Teknik Gigi (1 orang).
- Berkewarganegaraan Indonesia;
- Sehat jasmani dan jiwa, bebas narkotika, psikotropika, dan zat aditif lainnya;
- Berkelakuan baik dan tidak pernah dihukum penjara atau kurungan berdasarkan putusan pengadilan yang memiliki kekuatan hukum tetap karena tindak pidana kejahatan;
Jl. Denta, Sekip Utara, Yogyakarta 55581.
Catatan:
- Pendaftaran: Tanggal 7 Juli – 15 Agustus 2014.
- Persyaratan dan informasi selengkapnya dapat diunduh : Klik Disini
0 komentar:
Posting Komentar